Langsung ke konten utama

Postingan

HONDA LEPAS PRODUKSI PERTAMA HONDA MOBILIO DI PABRIK KEDUA HONDA DI INDONESIA

  PT Honda Prospect Motor (HPM) secara resmi melepas produksi pertama Honda Mobilio dalam seremoni yang diadakan di pabrik baru PT HPM di Karawang, Jawa Barat, 15 Januari 2014. Acara tersebut dihadiri oleh : • Mohammad S. Hidayat selaku Menteri Perindustrian Republik Indonesia • Takanobu Ito selaku President & CEO Honda Motor Co., Ltd. • Hiroshi Kobayashi selaku Managing Officer, Honda Motor Co., Ltd., dan President and Director  Asian Honda Motor Co., Ltd. • Yoshiyuki Matsumoto selaku Managing Officer & Representative of Development, Purchasing and Production (Asia & Oceania) Honda Motor Co., Ltd., dan Executive Vice President Asian Honda Motor Co., Ltd. • Budi Darmadi selaku Dirjen Industri Unggul Berbasis Teknologi Tinggi Kementerian Perindustrian Republik Indonesia • Ade Swara selaku Bupati Karawang • Tomoki Uchida selaku President Director PT Honda Prospect Motor • Kusnadi Budiman selaku Senior Vice President PT Honda Prospect Motor

PT. HONDA PROSPECT MOTOR (HPM) RESMIKAN PABRIK YANG KEDUA DI INDONESIA

Karawang, 15 Januari 2014 – PT Honda Prospect Motor (HPM) meresmikanpabriknya yang kedua yang berlokasi di Karawang, Jawa Barat, 15 Januari 2014. Acara peresmian tersebut dihadiri oleh: - Mohammad S. HidayatselakuMenteri Perindustrian Republik Indonesia, - Takanobu Ito selaku President & Chief Executive Officer, Honda Motor Co., Ltd. - Hiroshi Kobayashi selaku Managing Officer, Honda Motor Co., Ltd., dan President and Director Asian Honda Motor Co., Ltd. - Yoshiyuki Matsumoto selaku Managing Officer & Representative of Development, Purchasing and Production (Asia & Oceania) Honda Motor Co., Ltd., dan Executive Vice President Asian Honda Motor Co., Ltd. - Budi Darmadi selaku Dirjen Industri Unggul Berbasis Teknologi Tinggi Kementerian PerindustrianRepublik Indonesia - Ade Swara selaku Bupati Karawang - Tomoki Uchida selaku President Director PT Honda Prospect Motor - Kusnadi Budiman selaku Senior Vice President PT Honda Prospect Motor - Dewan Direksi PT Honda Prospe

PADDLE SHIFT , Sensasi mengendarai mobil F1 ada di HONDA

Paddle Shift merupakan teknologi transmisi yang memungkinkan pengemudi dapat memindahkan gigi secara manual dengan cara menekan tuas yang berada di belakang setir. Fitur paddle shift dapat diaktifkan dengan cara menekan tuas (paddle) saat mobil sedang berada di posisi transmisi D atau S. Saat diaktifkan pada posisi D, paddle shift akan beroperasi dengan metode semi manual, dimana transmisi akan berubah secara otomatis saat mesin mendeteksi waktu pergantian gigi, namun pengemudi tidak menekan tuas. Sementara jika diaktifkan pada posisi S, paddle shift akan bekerja secara manual sepenuhnya, sehingga memungkinkan pengemudi sepenuhnya mengendalikan pergantian gigi layaknya mobil bertransmisi manual. Paddle Shift memberikan tingkat akselerasi dan torsi yang lebih tinggi, sekaligus dirancang secara ergonomis seperti yang biasanya terdapat pada sebuah mobil F1. Teknologi paddle shift telah diterapkan pada Honda Civic, All New Honda Jazz dan All New Hon